Smartphone yang mengusung sensor kamera berukuran 1/2.55 dengan resolusi 12MP, aperture f/1.7 dan OIS ini menempati posisi pertama kamera smartphone dengan performa terbaik hingga tengah tahun 2017. Hasil jepretan kamera HTC U11 dinilai sebanding bahkan gak kalah sama hasil jepretan kamera DSLR dan mirrorless.
HTC U11 dinilai memiliki nilai exposure, color, dynamic range dan texture serta noise yang paling imbang. Hasil jepretannya diklaim gak beda jauh dari hasil jepretan dengan kamera DSLR baik untuk hasil foto di luar ruangan maupun di dalam ruangan.
Hasil kamera depannya pun dinilai paling mending, karena foto wajahmu bakal mulus banget alias bebas noise tapi gak berlebihan seperti saat menggunakan fitur Beautyfication atau fitur cantik dari Camera 360.
2. Samsung Galaxy S8 & S8 Plus
Samsung Galaxy S8 dan S8 Plus adalah smartphone flagship terbaru milik Samsung yang hadir membawa desain infinity display pada layarnya. Keduanya memiliki ukuran layar masing-masing 5,8 inci pada S8 dan 6,2 inci pada S8 Plus.
Dari segi performa, keduanya ditenagai oleh processor Exynos 8895 dan RAM 4 GB. Ada perbedaan kapasitas baterai khususnya pada S8 hanya 3,000 mAh dan S8 Plus sedikit lebih besar yakni 3,300 mAh. Selain memiliki spek terbilang gahar, keduanya juga dibekali berbagai macam fitur menarik. Fitur terbaru seperti pemindai iris, Face detection, dan Asisten Bixby juga sudah bisa kita dapatkan pada ponsel yang terbilang istimewa ini.
Spesifikasi Kamera :
- Belakang: 12 MP, f/1.7, 26mm, phase detection autofocus, OIS, LED flash, check quality
- Fitur:1/2.5" sensor size, 1.4 µm pixel size, geo-tagging, simultaneous 4K video and 9MP image recording, touch focus, face/smile detection, Auto HDR, panorama
- Video: 2160p@30fps, 1080p@60fps, HDR, dual-video rec., check quality
- Belakang: 8 MP, f/1.7, autofocus, 1440p@30fps, dual video call, Auto HDR
3. iPhone 8 Plus
Smartphone dengan kamera terbaik 2017 di peringkat pertama ada iPhone 8 Plus, yang merupakan jajaran smartphone terbaru dari Apple yang mulai dijual pada 22 September lalu. Dengan dual kamera beresolusi 12MP, kamu bakal mendapatkan pengaturan lensa wide dan tele untuk Potrait mode, yaitu menciptakan foto bokeh atau background blur guys.
Spesifikasi | iPhone 8 Plus |
---|---|
Dimensi | 158.4x78.1x7.5 mm, 202 gram |
Jaringan | GSM/CDMA/HSPA/EVDO/LTE |
SIM | Nano-SIM |
Layar | 5,5 inci, 1080x1920 pixel 401 ppi |
Sistem Operasi | iOS 11 |
Chipset | Apple A11 Bionic hexa-core |
Memori | 64/256GB, 3GB RAM |
Kamera | Belakang Dual 12MP+12MP, Depan 7MP |
Baterai | 2675 mAh |
4. Samsung Galaxy S7 Edge
Harga Termurah | Rp. 9.690.000 |
Skor DxOMark | 88 |
Kamera Belakang | 12 MP, f/1.7, 26mm, phase detection autofocus, OIS, LED flash |
Fitur | 1/2.6″ sensor size, 1.4 µm pixel size, geo-tagging, simultaneous 4K video and 9MP image recording, touch focus, face/smile detection, Auto HDR, panorama |
Video | 2160p@30fps, 1080p@60fps, 720p@240fps, HDR, dual-video rec. |
Kamera Depan | 5 MP, f/1.7, 22mm, dual video call, Auto HDR |
Kapasitas Baterai | Non-removable Li-Ion 3600 mAh |
HP ini memiliki kamera dengan resolusi 12.3 MP dengan tingkat noise yang sangat rendah sehingga akan memudahkan dalam memotret dalam keadaan cahaya apapun. Tak hanya itu saja, bahkan ketika Anda mencoba memotret dalam keadaan Indoor pun akan terlihat sangat natural. Dengan tersedianya fitur hybrid autofocus serta phase detect pixels akan memudahkan memotret dalam keadaan cahaya yang sangat minim.
- Layar: AMOLED 5.0 inches
- Resolusi Layar: 1080 x 1920 pixels
- Chipset: Qualcomm MSM8996 Snapdragon 821
- CPU: Quad-core (2×2.15 GHz Kryo & 2×1.6 GHz Kryo)
- GPU: Adreno 530
- Memori Internal: 32/128 GB, 4 GB RAM
- Memori Eksternal: No
- Kamera Belakang: 12.3 MP, f/2.0, EIS (gyro), phase detection & laser autofocus, dual-LED (dual tone) flash
- Kamera Depan: 8 MP, f/2.4, 1/3.2″ sensor size, 1.4 µm pixel size, 1080p
- Baterai: Non-removable Li-Po 2770 mAh
Berada ditengah-tengah kelas Moto G dan Moto X Style hp kamera besutan Motorola yang satu ini sangat layak berada ditangga hp dengan kamera terbaik di dunia.
Dilengkapi dengan kamera utama beresolusi 21 MP dan kamera depan beresolusi 5 MP hp yang satu ini sangat cocok bagi anda yang punya hobi fotografi. Dengan lebar layar 5,5 inchi hp ini terlihat sangat elegan ketika berada di genggaman.
Menggunakan dapur pacu Snapdragon 615 yang bergandengan dengan kapasitas RAM 2 GB Moto X Play memiliki harga yang cukup terjangkau sekali.
Selain itu dukungan penyimpanan internal yang bisa dipilih 16 GB dan 32 GB membuat hp yang satu ini cocok sekali buat anda yang hobi fotografi tapi minim dana.
7. OnePlus 5
Smartphone dengan sensor berukuran 1/2.8inci dengan resolusi 16MP, aperture f/1.8 dan PDAF ini menempati posisi ketiga dari daftar smartphone dengan performa kamera terbaik paruh waktu 2017 versi DxOMark. Meski tak dibekali OIS seperti kamera smartphone lainnya, performa kamera OnePlus 5 dinilai lebih seimbang dan stabil baik saat digunakan untuk memotret di luar maupun di dalam ruangan.
Komposisi warna yang dihasilkan lebih seimbang, meski gak bisa dihindari kalau hasilnya sebenarnya masih cukup jauh jika dibandingkan dengan hasil jepretan dua kamera smartphone sebelumnya. Di kondisi minim cahya hasilnya memang gak terlalu maksimal, malah terlihat beberapa noise yang muncul. Namun saat dikondisi berlebih cahaya, hasil jepretannya gak jauh berbeda dengan hasil kamera Samsung Galaxy S8. Cukup terang dan seimbang komposisinya.
8. HTC 10
Smartphone HTC 10 sudah sangat mumpuni dalam hal autofocus dan hasil gambar yang didapat. Ponsel ini bisa menjadi pilihan yang tepat jika ingin menangkap gambar yang bergerak atau kondisi ruang yang memiliki arsitektur detail. HTC 10 juga sudah dibekali dengan sensor UltraPixel 2, jadi setiap pikselnya berukuran 1,55 mikron dengan aperture f/1.8. Berdasarkan hasil pengujian DxOMark, HTC 10 mampu setara dengan Samsung Galaxy S7 yang sebelumnya pernah menjadi smartphone dengan kamera terbaik.
Spesifikasi Kamera :
- Belakang: 12 MP, f/1.8, 26mm, OIS, laser autofocus, dual-LED (dual tone) flash, check quality
- Fitur: 1/2.3'' sensor size, 1.55µm pixel size, geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama
- Video: 2160p@30fps, 720p@120fps, HDR, stereo sound rec., check quality
- Depan: 5 MP, f/1.8, 23mm, OIS, autofocus, 1.34 µm pixel size, 1080p, HDR
9. iPhone 7
iPhone 7 dilengkapi kamera utama 12MP dengan dual tone flash, phase detection autofocus, dan OIS.
Spesifikasi | iPhone 7 |
---|---|
Dimensi | 138.3x67.1x7.1mm, 138 gram |
Jaringan | GSM/CDMA/HSPA/EVDO/LTE |
SIM | Nano-SIM |
Layar | 4,7 inci, 750x1334 pixel 326ppi |
Sistem Operasi | iOS 10.0.1 |
Chipset | Apple A10 Fusion quad-core |
Memori | 32/128/256GB, 2GB RAM |
Kamera | Belakang 12MP, Depan 7MP |
Baterai | 1960 mAh |
10.Sony Xperia Z5
Harga Termurah | RP 8.398.800 |
Skor DxOMark | 87 |
Kamera Belakang | 23 MP, f/2.0, 24mm, phase detection autofocus, LED flash |
Fitur | 1/2.3″ sensor size, geo-tagging, touch focus, face detection, HDR, panorama |
Video | 2160p@30fps, 1080p@60fps, 720p@120fps, HDR |
Kamera Depan | 5.1 MP, f/2.4, 1080p, HDR |
Kapasitas Baterai | Non-removable Li-Ion 2900 mAh |
11. Sony Xperia X Performance
Tersemat kamera resolusi 23 MP ternyata bukanlah fiktif belaka yang hanya mengandalkan pixel pada kamera. Sony Xperia X Performance membuktikan kualitas kamera 23 MP-nya ini dengan mendapatkan gelar salah satu HP dengan kamera terbaik di dunia dengan skor 88. Bukan tanpa alasan HP besutan Negeri Sakura ini mendapatkan skor yang terbilang tinggi. Pasalnya, balance dapat menghasilkan foto yang natural dengan warna yang kuat dan juga jelas. Dibekali juga dengan 12,800 ISO akan membuat hasil jepretan foto Anda akan sangat baik dengan minimnya noise serta menghasilkan pencahayaan yang sangat bagus pula.
- Layar: IPS LCD 5.0 inches
- Resolusi Layar: 1080 x 1920 pixels
- Chipset: Qualcomm MSM8996 Snapdragon 820
- CPU: Quad-core (2×2.15 GHz Kryo & 2×1.6 GHz Kryo)
- GPU: Andreno 530
- Memori Internal: 32 GB, 3 GB RAM – single SIM / 64 GB, 3 GB RAM – dual SIM
- Memori Eksternal: microSD, up to 256 GB (dedicated slot) – single SIM / microSD, up to 256 GB (uses SIM 2 slot) – dual SIM
- Kamera Belakang: 23 MP, f/2.0, 24mm, phase detection autofocus, LED flash
- Kamera Depan: 13 MP, f/2.0, 22mm, 1/3″ sensor size, 1080p, HDR
- Baterai: Non-removable Li-Po 2700 mAh
Referensi : carisinyal.com
No comments:
Post a Comment